TIPS MENCARI PASAR LUAR NEGERI

Pelabuhan Peti Kemas

Tips Mencari Pasar Luar Negeri

Sebagai seorang pengusaha baik dalam bidang mikro maupun makro, kita tidak hanya dituntut untuk menjalankan usaha saja. Tetapi kita juga dituntut untuk berinovasi dalam memasarkan produk kita untuk dikenal dimancanegara, sehingga produk yang kita produksi dapat terjual secara maksimal. Memasarkan produk ke luar negeri memang target setiap para pengusaha, karena dengan adanya penjualan ke Luar Negeri bisa menambah omset mereka.

Memasarkan produk ke Luar Negeri juga diperlukannya strategi pemasaran, karena jika kita tidak menggunakan strategi yang benar, kita akan mendapatkan keuntungan yang sedikit, meskipun produk yang kita tawarkan memiliki kualitas yang baik.

Di era global saat ini memasarkan produk ke Luar Negeri dapat dilakukan dengan mudah melalui media digital. Termasuk untuk memperkenalkan bisnis ke luar negeri. Untuk mengetahui bagaimana strategi yang tepat untuk melakukan pemasaran produk ke luar negeri, berikut penjelasannya.

Memasarkan produk ke Luar Negeri secara online melalui Internet memanglah sesuatu hal yang bisa dikatakan susah bisa dikatakan mudah, karena semua bergantung dari tingkat kreativitas kita dalam memasarkan produk. Semakin unik dan kreatif proses pemasaran produk, maka produk akan semakin mudah dikenal oleh banyak pelanggan baik di dalam maupun di luar negeri. Berikut ini adalah beberapa tips pemasaran produk ke luar negeri yang perlu Anda ketahui:

  1. Memastikan produk yang di pasarkan adalah produk yang memiliki kualitas baik
  2. Memanfaatkan semua platform digital seperti youtube, facebook, Instagram, blog, website, dll
  3. Membuat website dengan menggunakan Search Engine Optimization (SEO).
  4. Memanfaatkan iklan menggunakan fitur Iklan Google Adword

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.